Tip Membuat Contoh Halaman Website Tentang Kami Yang Profesional
August 22, 2020
Nah berikut tips membuat contoh halaman website yang berisikan tentang kami atau contact us yang profesional simple dan elegant dimana temen temen bisa mencoba dan menerapkanya di website atau blog pribadi bahkan bisnis temen temen masing-masing.
Tentunya informasi mengenai tentang kami atau kontak kami ini memberikan detail terkait website yang profesional dan elegant. Maka dari itu pentingnya membuat halaman tentang atau kontak kami yang profesional ini.
Tentunya informasi mengenai tentang kami atau kontak kami ini memberikan detail terkait website yang profesional dan elegant. Maka dari itu pentingnya membuat halaman tentang atau kontak kami yang profesional ini.
Sebelumnya yang perlu temen temen perhatikan yaitu apa kegunaan terkait halaman website kontak kami atau contact us. Oke deh Kang Yusuf kasih tahu ya, kegunaan halaman ini sebagai sarana atau halaman yang memberikan informasi terkait bagaimana orang ingin berkomunikasi dan bekerja sama dengan website atau bloga temen temen.
Faktanya, banyak perusahaan membuat kesalahan dengan berpikir bahwa menulis halaman About Us adalah bagian termudah dalam membuat konten situs web mereka. Bukan hanya perusahaan, bahkan hal ini sering kita alami sebagai blogger dan penulis konten. Tentang kami sering dianggap sebagai pekerjaan sepele dan pelengkap situs web.
Namun, menulis halaman About Us yang baik sebenarnya lebih sulit dari yang kita pikirkan. Hal ini karena halaman ini seharusnya dikemas dengan cermat dan sangat baik sebagai jembatan untuk memudahkan penyampaian informasi kepada pembaca.
Halaman tersebut haruslah audience oriented. Apa yang kita tulis di halaman About Us harus secara khusus disesuaikan dengan target audiens kita. Anda mungkin mempunyai banyak hal untuk dibagikan di halaman tersebut tentang nilai- nilai perusahaan, misi, dan lain sebagainya.
Namun yang terpenting, Anda harus lebih dulu mengatur informasi dengan cara yang sesuai dengan apa yang dicari audiens Anda. Baca Juga Membangun Landing Page Meningkatkan Konversi Bisnis
Sehingga ini akan memberikan kemudahan dan keefektifan bagi orang-orang yang ingin melakukan komunikasi dengan Anda sebagai pemilik website atau blog tersebut. Yuk langsung saja simak beberapa contoh halaman website kontak kami yang cukup profesional dan elegant.
Namun, menulis halaman About Us yang baik sebenarnya lebih sulit dari yang kita pikirkan. Hal ini karena halaman ini seharusnya dikemas dengan cermat dan sangat baik sebagai jembatan untuk memudahkan penyampaian informasi kepada pembaca.
Halaman tersebut haruslah audience oriented. Apa yang kita tulis di halaman About Us harus secara khusus disesuaikan dengan target audiens kita. Anda mungkin mempunyai banyak hal untuk dibagikan di halaman tersebut tentang nilai- nilai perusahaan, misi, dan lain sebagainya.
Namun yang terpenting, Anda harus lebih dulu mengatur informasi dengan cara yang sesuai dengan apa yang dicari audiens Anda. Baca Juga Membangun Landing Page Meningkatkan Konversi Bisnis
Sehingga ini akan memberikan kemudahan dan keefektifan bagi orang-orang yang ingin melakukan komunikasi dengan Anda sebagai pemilik website atau blog tersebut. Yuk langsung saja simak beberapa contoh halaman website kontak kami yang cukup profesional dan elegant.
Tip Membuat Contoh Halaman Website Tentang Kami Yang Profesional
1. Halaman Website Kontak Kami Cantumkan Identitas Website
Disini temen temen memberikan informasi terkait detail website temen temen. Misalkan nih yaa
" Selamat datang di website https://hailobunda.blogspot.com/ , website Hailo Bunda memberikan aneka informasi seputaran kuliner, bumbu, resep masakan dengan ciri khas Indonesia banget "
2. Halaman Website Kontak Kami Berikan Akun Media Sosial yang Aktif
Media sosial merupakan sebuah platform yang memiliki jumlah pengguna yang cukup relatif sangat banyak, terutama di Indonesia. Berikut beberapa list akun media sosial yang perlu temen temen cantumkan pada halaman kontak kami.
Akun Instagram :
Akun Facebook :
Akun Twiter :
3. Halaman Website Kontak Kami Berikan Number Kontak WA, Line, Telegram yang Aktif
Tiga kontak diatas merupakan sebuah alat yang pada umumnya masyarakat Indonesia sudah memiliki dan menggunakannya, maka dari itu temen temen sangatlah perlu mempergunakan salah satu dari ketiga kontak diatas sebagai media yang bisa dihubungi oleh para calon pembeli atau pelanggan.
Berikut urutan yang bisa temen temen pergunakan untuk halaman kontak kami pada website, Baca Juga Membangun Backlink yang Berkualitas dan Optimal
Berikut urutan yang bisa temen temen pergunakan untuk halaman kontak kami pada website, Baca Juga Membangun Backlink yang Berkualitas dan Optimal
Kontak WA kami :
Kontak Telegram :
Kontak Line :
4. Halaman Website Kontak Kami Berikan Alamat Email yang Aktif
Nah alamat email merupakan tools yang tidak kalah penting dengan 3 point diatas lainnya. Secara profesional alamat email sangatlah penting dipergunakan sebagai media sarana kirim CV, Surat, dan sejenisnya. Oleh karena itu temen temen perlu memberikan alamat email yang aktif pada halaman kontak kami.
Kontak Email Kami : Kang123@gmail.com, Kang321@yahoo.com
Selanjutnya pembahasan terkait contoh halaman tentang kami pada website yang elegant, profesional dan baik untuk diterapkan pada website bisnis Anda.
Tips Contoh Halaman About Us Pada Website yang Profesional
Bagaimana jika Halaman Tentang Kami pada website itu menceritakan seluruh kisah dan sejarah perusahaan? Tidak ada yang salah memang, karena halaman ini memang tempat yang tepat untuk memuatnya. Namun, jika pembaca ingin mencari tahu apa yang bisnis Anda lakukan dan siapa Anda, maka sebaiknya penyajian informasi ini ditampilkan lebih dulu.
Jika Anda ingin menulis halaman About Us yang baik untuk brand atau perusahaan Anda, berikut ini adalah tips yang bisa Anda terapkan untuk website Anda yand dikutip dari pandagile.com :
1. Sampaikan Apa yang Anda Lakukan dan Siapa saja yang Anda Layani
Halaman About Us bisa dibuat dengan banyak tujuan, namun yang pertama dan terpenting adalah menjelaskan kepada pembaca apa yang Anda lakukan dan siapa saja yang Anda layani. Point ini akan mengingatkan pembaca tentang alasan merkea mengunjungi situs web Anda dan mengonfirmasi mereka bahwa perusahaan Anda adalah jawaban atas kebutuhan mereka.
Sebelum menceritakan detail tentang perusahaan Anda dalam versi yang panjang, Anda juga bisa menyampaikan dengan singkat misi Anda dan produk atau layanan spesifik yang Anda tawarkan. Point- point ini harus Anda sampaikan di halaman About Us dengan singkat, manis, dan ringkas.
2. Sampaikan Pendekatan yang Anda Lakukan
Misalnya perusahaan Anda adalah jasa periklanan online, sampaikan apa yang membuat Anda berbeda dengan kompetitor Anda. Sampaikan dengan tegas nilai- nilai yang akan Anda berikan kepada klien Anda dan bagaimana cara Anda melakukannya untuk membuat jasa Anda unggul dan memberikan benefit pada klien.
Penting untuk diingat, informasi ini diberikan bukan dengan tujuan untuk menyombongkan atau menjatuhkan kompetitor. Anda hanya perlu meyakinkan kepada mereka bahwa perusahaan Anda mempunyai nilai lebih.
3. Ceritakan Siapa Anda (Perusahaan/ Brand Anda)
Awali dengan deskripsi tentang perusahaan Anda sebagai tim. Selanjutnya, mulai ceritakan hal- hal yang terkait langsung dengan perusahaan Anda, nilai perusahaan, organisasi atau grup yang melibatkan perusahaan Anda, dan lain sebagainya.
Setelah bercerita sebagai tim, Anda dapat memecahnya dengan bercerita tentang individu yang membentuk perusahaan Anda.
Jika membicarakan tentang individu dalam perusahaan, coba lah untuk menampilkan sebanyak mungkin wajah. Jangan hanya membicarakan tentang CEO dan Wakil CEO perusahaan.
Dengan begitu, pembaca dapat melihat secara langsung dengan orang- orang yang ada di belakang brand dan perusahaan Anda. Pengenalan brand Anda akan lebih mengena kepada pembaca Anda.
4. Milestone dan Pencapaian Perusahaan
Setelah mendapat kesempatan untuk membaca apa yang perusahaan lakukan, mengapa dan bagaimana perusahaan melakukannya, poin selanjutnya adalah menceritakan kisah lengkapnya. Anda dapat menceritakan bagian- bagian menarik tentang bisnis Anda seperti pencapaian dan milestone perusahaan.
Sebagai gambaran, Anda dapat membuat konten dari beberapa ide pertanyaan berikut ini :
- Bagaimana dan kapan perusahaan Anda memulai?
- Pelajaran apa yang telah Anda pelajari sejak Anda memulai bisnis Anda?
- Apa inspirasi Anda untuk memulai dan melanjutkan bisnis Anda?
- Bagaimana Anda memilih nama perusahaan Anda?
- Apa bagian tersulit dari pekerjaan yang Anda lakukan?
- Bagaimana perusahaan Anda berubah sejak dimulainya?
- Apa yang membuat Anda terus berjalan setiap hari dan menjalankan bisnis Anda?
- Kami pikir Anda akan menemukan bahwa setelah Anda menjawab semua pertanyaan di atas, Anda akan memiliki lebih dari cukup informasi untuk menulis kisah inspiratif untuk pembaca Anda.
Dengan deretan ide di atas, Anda dapat membuat halaman About Us Anda menjadi lebih berisi dan bermakna.
5. Tutup Dengan Kisah dan Tagline yang Kuat
Setelah menceritakan latar belakang, apa yang dilakukan, team – individu, dan kisah perusahaan, Anda dapat menutup laman About Us Anda dengan pernyataan yang kuat, dan menarik. Pernyataan ini akan memberi pembaca gambaran umum tentang apa yang dilakukan perusahaan Anda dan siapa mereka hanya dalam beberapa kata saja.
Goalnya adalah memperjelas identitas perusahaan Anda, sekaligus memberikan jawaban cepat untuk siapa saja yang tidak ingin membaca halaman tersebut secara lengkap.
6. Hal Lain yang Perlu Diperhatikan Dalam Menulis About Us
Yang tak kalah pentingnya, buat lah halaman About Us Anda semenarik mungkin. Hindari membuat konten yang hanya tulisan panjang dan terkesan menjemukan. Coba lah bereksperimen menjadikan Tentang Kami ini sebagai wadah kreatif untuk menceritakan perusahaan Anda.
Sehingga secara otomatis, Anda bisa menjadikan laman ini semenarik mungkin dengan gambar yang relevan dan infografis.
Penutup
Contoh Halaman Website Tentang Kami
Nah sekian dulu ya temen temen terkait artikel tentang contoh halaman website yang berisikan kontak kami atau contact us yang profesional. Semoga bisa memberikan gambaran dan wawasan buat temen temen yang membutuhkan terkait contah halaman kontak kami.
Semoga bermanfaat dan berguna ya temen temen :-D